SMART MARKETPLACE UNTUK KEBERLANJUTAN BISNIS LOKAL

Authors

  • Fitriani Fitriani Politeknik Negeri Lampung
  • Dewi Kania Widyawati Politeknik Negeri Lampung
  • Sutarni Politeknik Negeri Lampung
  • Dayang Berliana Politeknik Negeri Lampung
  • Marlinda Apriyani Politeknik Negeri Lampung

DOI:

https://doi.org/10.36595/misi.v5i2.337

Keywords:

Agrishoppolinela, , Market Place, , Start-Up, , Usaha Lokal, , Wirausaha

Abstract

Spirit entrepreneurship lulusan perguruan tinggi perlu terus dikembangkan melalui berbagai ruang kreativitas berwirausaha dengan memanfaatkan perluasan akses terhadap teknologi informasi.  Upaya penguatan proses pengembangan budaya kewirausahaan di perguruan tinggi di Politeknik Negeri Lampung (Polinela) dilakukan melalui pusat pengembangan kewirausahaan intelektual kampus.  Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan rancangan pemasaran digital menggunakan teknologi smart market place untuk pengembangan pasar produk olahan pangan lokal dengan Polinela sebagai kampus trigger pertumbuhan usaha UMK di Propinsi Lampung. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan  rancangan Sistem Informasi Smart Market Place dengan flow chart dan deskripsi tahapan penelitian.  Teknologi marketplace (start-up) merupakan bagian e-marketing  melalui penjualan daring menggunakan internet secara berkelanjutan. Pengembangan marketplace dibangun melalui Proses Bisnis disajikan dalam bentuk Conteks Diagram dan Data Flow Diagram dengan menggunakan tools easy case for windows 7.0. Polinela Smart Market Place meluncurkan layanan digital marketing sebagai start-up dengan nama Agrishop Polinela. Laman web dapat diakses pada laman https://www.agrishoppolinela.com. Kehadiran Polinela Smart Market Place ditujukan untuk memperkuat jejaring dari lini pemasok, produsen, dan jejaring pemasaran.  Sinergi jejaring bisnis menjadi kunci keunggulan bersaing bagi pelaku agroindustri dan wirausaha baru mulai di tingkat wirausaha kampus, tataran lokal, regional dan internasional

References

B. Unteawati, Fitriani, and C. Fatih, “Consumer ’ s Market Analysis of Product Cassava,” in International Conference on Biomass: Toward Sustainable Biomass Utilization for Industrial and Energy Applications, 2018, no. 10, pp. 1–11.

F. Fitriani, B. Unteawati, Z. Mutaqin, and S. Sutarni, “The Mapping of Agroindustry Based on Cassava,” in 3th International Conference on Biomass, 2018, p. 12.

Surminah, M. F. Zulkarnaen, and I. Purwata, “Perancangan Sistem Informasi Penjualan Kerajinan Tangan Lampu Hias pada Purnama Shop berbasis Web,” Manaj. Inform. Sist. Inf., vol. 2, no. 1, pp. 9–15, 2019.

E. Suwarni, K. Sedyastuti, A. H. Mirza, and U. B. Darma, “Peluang Dan Hambatan Pengembangan Usaha Mikro Pada Era Ekonomi Digital,” IKRAITH Ekon., vol. 2, no. 3, pp. 29–34, 2017.

N. Miliana, M. R. Sholihin, and J. Nurhuda, “Pemanfaatan Website Dan Marketplace Terpadu Untuk Meningkatkan Potensi Usaha Kecil Menengah (Ukm) Di Kabupaten Lumajang,” Pros. 4th Semin. Nas. dan Call Pap. Fak. Ekon. Univ. Muhammadiyah Jember, pp. 161–167, 2018.

R. Slamet, B. Nainggolan, and H. Ramdani, “Development Strategy of Digital Start Up To,” J. Manaj. Indones., vol. Vol.16, no. No. 2, pp. 136–147, 2016.

Mansur, “Business to business (b2b) e-marketplace,” Bul. Bisnis Manaj., vol. 01, no. 01, pp. 1–13, 2015.

A. H. Mirza, A. Putra, F. I. Komputer, and U. B. Darma, “EVALUASI SISTEM INFORMASI USAHA KECIL DAN MENENGAH ( UKM ) EVALUATION OF SMALL AND MEDIUM BUSINESS ( SMEs ) INFORMATION,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 6, no. 4, pp. 397–406, 2019.

B. Cahyono, Amboningtyas, H. Andi Tri, and M. Djamaludin, “Analisa Kekuatan Strategi Pemasaran Melalui Online Marketing, Offline Marketing Dan Service Excellent Terhadap Loyalitas Konsumen Pt. Adinata Graha Raya Kaliwungu Dengan Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening,” J. Manage., pp. 1–13, 2017.

Fitriani, Sutarni, B. Unteawati, and D. K. Widyawati, “Polinela Smart Market-Place untuk Penguatan Jejaring Kluster Rantai Pasok dan Bisnis Berkelanjutan Polinela Smart Market-Place for Streghthen Sustainable Supply Chain Network,” in Prosiding Seminar Nasional Pengembangan Teknologi Pertanian IPTEKS, 2019, no. November, pp. 1–10.

R. T. Saerang, “Analisis Pemanfaatan Media Sosial Dalam Peningkatan Daya Saing Umkm (Food & Beverage) Di Kota Manado,” J. EMBA, vol. 8, no. 4, pp. 1172–1181, 2020.

Fitriani, Sutarni, D. Haryono, H. Ismono, and D. A. H. Lestari, “Pertanian Perdesaan Lampung: Peluang dan Tantangan,” JoFSA (Journal Food Syst. Agribusiness), vol. 1, no. 2, pp. 43–52, 2017.

M. F. Roziq, M. A. Murtadho, and C. K. Anugrah, “Model Sistem Informasi Manajemen Pada Percetakan Online,” Manaj. Inform. dan Sist. Inf., vol. 3, no. 1, pp. 43–50, 2020.

F. Rozi, S. H. Wijoyo, S. A. Isanta, Y. Azhar, and D. Purwitasari, “Pelabelan Klaster Fitur Secara Otomatis pada Perbandingan Review Produk,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 1, no. 2, p. 55, 2014.

Y. Findawati, Suprianto, and W. Sumarmi, “Game Simulasi Wirausaha Berbasis Model Pembelajaran Eksperiensial Sebagai Alternatif Media Pembelajaran Di SMK Kelas XI,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 2, no. 1, p. 59, 2015.

N. S. Prameswari, M. Suharto, and N. Afatara, “Developing E-Commerce for Micro Small Medium Enterprise (MSME) to Cope with Cultural Transformation of Online Shopping,” J. Din. Manaj., vol. 8, no. 2, pp. 188–198, 2017.

F. Fitriani, B. Unteawati, and C. Fatih, “Local Processed Food Industry Based Cassava in Improving Rural Economy,” in “Strengthening Food and Feed Security and Energy Sustainability to Enhance Competitiveness,” 2017, pp. 155–158.

Downloads

Published

12-07-2022

How to Cite

Fitriani, F., Kania Widyawati, D. ., Sutarni, Berliana, D., & Apriyani, M. . (2022). SMART MARKETPLACE UNTUK KEBERLANJUTAN BISNIS LOKAL. Jurnal Manajemen Informatika Dan Sistem Informasi, 5(2), 187–199. https://doi.org/10.36595/misi.v5i2.337